PENDAFTARAN INDEN : 24 September 2024 s/d 04 November 2024    PENDAFTARAN GELOMBANG 1 : 5 November 2024 s/d 05 April 2025    PENDAFTARAN GELOMBANG 2 : 06 April 2025 s/d 06 Juli 2025    PENDAFTARAN GELOMBANG 3 : 07 Juli 2025 s/d 07 September 2025
Laboratorium Teknologi Farmasi

Laboratorium Teknologi Farmasi

Laboratorium Teknologi Farmasi ini digunakan oleh mahasiswa untuk menunjang pelaksanaan praktikum teknologi sediaan solida dan teknologi steril.

Laboratorium teknologi farmasi digunakan untuk mempelajari cara pembuatan sediaan mulai dari pemeriksaan bahan baku, produksi hingga pemeriksaan kualitas sediaan yang dihasilkan. Sediaan yang dihasilkan berupa sediaan tablet, kapsul, kaplet, pil, susosutoria, injeksi, infus, obat tetes mata dan berbagai sediaan farmasi lainnya.

Aktifitas loboratorium teknologi farmasi dalam bidang pendidikan, pembelajaran dan penelitian dapat menunjang mutu lulusan farmasi terutama dalam bidang teknologi farmasi, menghasilkan lulusan yang kompeten, berwawasan dan dapat bersaing dikancah global sebagai wujud komitmen dan tanggung jawab dari jurusan farmasi terhadap kualitas lulusan yang dihasilkan.